Laman

Selasa, 09 Desember 2014

CARA MEMBUAT DAFTAR ISI DI BLOG OTOMATIS

Cara Membuat Daftar Isi Di Blog Otomatis caranya adalah sebagai berikut:
Pada dashbor blog anda pilih LAMAN atau PAGE jika  menggunakan bahasa inggris.
pilih laman
Selanjutnya klik LAMAN BARU >> LAMAN KOSONG setelah tampil halaman seperti kalian akan membuat artikel.
pilih laman kosong
Pilih HTML pada pilihan tempat anda menulis. Ingat HTML bukan COMPOSE. Silahkan masukan judul yang sesuai dengan keinginan kalian, juga deskripsi di sebelah kanan silahkan isi sesuai kebutuhan kalian.
Selanjutnya silahkan copy kode di bawah ini di Kolom HTML tadi.
div style="overflow:auto; border: 1px solid #000000; margin: auto; padding: 3px; width: 100%; height:270px; background-color: none; text-align: left;">
<script style="text/javascript" src=" http://mastergomaster.googlecode.com/files/daftar%20isi%20blog.js "></script>
<script src="http://namablogkalian.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&alt=json-in-script&callback=loadtoc"></script></div>
Jika semuanya sudah selesai silahkan klik PUBLIKASIKAN.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar