PERNIKAHAN DALAM ISLAM
Pernikahan menurutku sangat indah, karena sebuah pernikahan itu adalah salah satu perintah dan Sunnah Rasul yang harus kita lakukan.
Pernikahan akan melakukan ikrar atau perjanjian pada Allah dengan banyak orang yang menyakasikannya, saat ikrar itu terucap di sebuah akad maka ikrar itu telah berlaku,.
Sini Pernikahanku menginjak satu tahun, satu tahu kita jalani dengan sebuah keindahan,kini aku dan suamiku mengucapkan janjia atas hak dan kewajiban kami masing-masing, dan kami pun memulai membiasakan diri untuk memanggil sebutan dengan Ummy dan Abby.
Saat sang Abby melaksanakan perintahnya sebagai kepala rumah tangga dan imam bagikua, kini sang Ummy pun melaksanakan perintahnya sebagai istri dan makmum bagi imamnya.
Saat ku sebut Abby, begitu besar tanggung jawab kami untuk melakukan sebutan itu dalam Pernikahan dalam Islam,
Ummy, dengan penampilannya yang muslimah, hijab yang tergerai gamis yang tertutup rapat, begitu banyak cerita dalam pernikahan kami, dengan sehari-harinya kami penuh dengan tawa dan canda walaupun secara ekonomis kami kurang, tapi hanya kata ber"syukur" pada-Nya, kami selalu diberikan kebahagiaan.
Abby yang selalu memberikan perhatian,mengingatkan saya tentang islam, seorang Abby yang luguh dan dewasa, sosok inilah yang saya dapatkan darinya.
sekian lama saya menunggu pernikahan ini tiba dan tidak tau siapa jodohku tapi Allah memberikan banyak kejutan pada saya, saya akhirnya nikah dengan orang yang tidak dikenal sama sekali tapi sosok seorang Abby yang ada di depan mataku ini begiyu sosok yang mengagumkan, tak luput dari kata "syukur" saya ucapkan karena telah mendapatkan sosok seorang Abby.
Di dalam setiap Pernikahan dua insan mengharapkan si buah hati, tapi sayangnya kami belum di percaya untuk mendapatkan si buah hati, hanya doa dan ikhtiar yang kami lakukan.
Ummy dan Abby mengharapkan Pernikahan dalam Islam ini penuh Ibadah dan penuh dengan rasa "syukur".
Tidak ada komentar:
Posting Komentar